Berita gembira buat para siswa SMA/SMK. Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) bekerjasama dengan Pemerintah Propinsi Aceh akan melaksanakan Perkemahan Ilmiah Remaja Nasional (PIRN) yang ke-16 Tahun 2017 di Kabupaten Aceh Besar.
Rencananya akan dilaksanakan tanggal 9-16 Juli 2017 dan akan diikuti oleh 600 peserta yang terdiri dari 3 orang siswa dan 1 orang guru pendamping dari tiap sekolah pendaftar.
PIRN merupakan kegiatan pembinaan ilmiah kepada siswa yang diselenggarakan secara nasional untuk memberikan pemahaman mendasar mengenai metodologi penelitian ilmiah serta etika penelitian.
Rencananya akan dilaksanakan tanggal 9-16 Juli 2017 dan akan diikuti oleh 600 peserta yang terdiri dari 3 orang siswa dan 1 orang guru pendamping dari tiap sekolah pendaftar.
PIRN merupakan kegiatan pembinaan ilmiah kepada siswa yang diselenggarakan secara nasional untuk memberikan pemahaman mendasar mengenai metodologi penelitian ilmiah serta etika penelitian.
Bagi sekolah yang berminat mengikuti kegiatan ini, dapat mendaftarkan pesertanya di pirn.lipi.go.id sampai tanggal 5 Juni 2017. Dan pendaftaran tidak dipungut biaya atau gratis!!!!
Berikut brosur PIRN ke XVI
0 comments:
Post a Comment